Dengan durability yang lama membuat kinerja lancar dan tentunya banyak untung, karena perawatan yang mudah dan harga sparepart yang terjangkau.
Dengan kapasitas 2477 CC mesin L300 menjadi bertenaga dan memiliki performance yang bagus. Hal ini sangat cocok untuk digunakan untuk muatan berat dan di medan yang sulit sekalipun. Di desain dengan bak yang besar memberikan keleluasaan dalam menata barang- barang muatan.
Dengan ukuran kabin yang lapang memberikan kenyamanan dalam mengemudi, serta membawa penumpang bersama hingga dua orang. Selain itu pandangan pemgemudi yang begitu lapang menjadikan supir lebih lepas dalam mengamati bagian depan ketika berjalan di jalan raya.
Dilengkapi dengan laci serbaguna untuk barang- barang bawaan dan juga berkas- berkas yang perlu di bawa.
Jadi jangan salah pilih lagi, untuk usaha kecil hingga usaha skala besar bisa menggunakan L300 ini sebagai armada andalan. Selain tangguh dalam segala medan unit juga bandel sepanjang zaman.
Dapatkan unit Mitsubishi L300 ini di DIPO Pekanbaru yang berlokasi di Jl. Sudirman Pekanbaru No. 230. Yang mana sebagai autorized dealer yang berada di pusat Riau.